Rabu, 06 Oktober 2021

Cara melakukan analisis NBDI (Normalized Difference Built-up Index)

        NDBI atau indeks lahan terbangun merupakan suatu algoritma untuk menunjukkan kerapatan lahan terbangun. NDBI sangat sensitif terhadap lahan terbangun atau lahan terbuka. Algoritma ini dipilih karena merupakan transformasi yang paling sering digunakan untuk mengkaji indeks lahan terbangun. Formula NDBI adalah sebagai berikut :

Tahapan dalam menghitung nilai NDBI adalah sebagai berikut:



Hasil nilai NDBI adalah seperti peta dibawah ini:


Data diatas dapat disajikan dengan membuat kelas NDBI, berdasarkan data tersebut dapat disajikan peta kelas NDBI Kabupaten Pasaman Barat sebagai berikut:









Tidak ada komentar:

Posting Komentar

TATA CARA PENETAPAN HAK PENGELOLAAN